Penulis: Humas Tel-U Surabaya

Etika Digital: Panduan Bijak untuk Mahasiswa di Era Teknologi

Surabaya April 2025 – Di era digital yang serba terkoneksi, mahasiswa menjadi salah satu kelompok paling aktif di dunia maya. Dari kuliah online, diskusi di forum, hingga penggunaan media sosial, kehidupan mahasiswa sangat bergantung pada teknologi. Namun, kemudahan ini juga membawa tanggung jawab besar. Salah satunya adalah pentingnya etika digital. Etika digital bukan hanya aturan […]

Read More

Pentingnya Magang dalam Meningkatkan Peluang Kerja: Investasi Nyata Sejak Masa Kuliah

Surabaya April 2025 – Di tengah persaingan dunia kerja yang semakin kompetitif, hanya mengandalkan ijazah tidak lagi cukup. Mahasiswa perlu memiliki pengalaman nyata di industri untuk meningkatkan peluang kerja setelah lulus. Salah satu cara terbaik untuk membangun pengalaman tersebut adalah melalui magang (internship). Bagi mahasiswa, magang bukan sekadar kewajiban akademik. Magang adalah investasi karier awal […]

Read More

Teknologi Informasi vs Teknik Telekomunikasi: Perbandingan Jurusan & Peluang Karier Masa Depan

Surabaya April 2025 – Memilih jurusan kuliah yang tepat adalah langkah krusial dalam merancang masa depan. Di era digital seperti sekarang, Teknologi Informasi (TI) dan Teknik Telekomunikasi menjadi dua jurusan favorit yang banyak dilirik calon mahasiswa. Meski keduanya sama-sama berhubungan dengan teknologi, nyatanya mereka punya fokus pembelajaran, skill set, dan prospek karier yang berbeda. Agar […]

Read More

5 Profesi Menjanjikan yang Menanti Lulusan Teknologi Informasi

Surabaya, April 2025 — Di tengah transformasi digital, lulusan Teknologi Informasi (TI) semakin dicari oleh berbagai industri. Perusahaan dari sektor e-commerce, keuangan, kesehatan, hingga manufaktur membutuhkan tenaga ahli TI untuk mengembangkan sistem digital, menjaga keamanan data, dan menciptakan inovasi. Berikut ini adalah 5 profesi paling menjanjikan di bidang Teknologi Informasi yang bisa kamu pertimbangkan jika […]

Read More

Siapa Bilang Gen Z Moody? Ini 5 Kelebihan Gen Z di Dunia Kerja yang Wajib Kamu Tahu

Surabaya, April 2025 — Generasi Z sering mendapat stereotip sebagai generasi yang moody dan sulit diatur. Namun faktanya, Gen Z memiliki banyak kelebihan yang membuat mereka unggul di dunia kerja modern. Mereka dikenal kreatif, adaptif, dan punya pemahaman teknologi yang luar biasa. Berikut ini adalah 5 kelebihan Gen Z saat bekerja yang wajib kamu ketahui, […]

Read More

EJSLS Vol. 2 Hadir Lagi di Telkom University Surabaya

Surabaya, April 2025 — Setelah sukses pada volume pertama, Telkom University Surabaya akan kembali menyelenggarakan event tahunan bertajuk East Java Student Leader Summit (EJSLS) Vol. 2 pada Sabtu, 17 Mei 2025 mendatang. Acara ini rencananya akan digelar secara langsung di Gedung Utama Telkom University Surabaya, mulai pukul 07.00 WIB hingga selesai. Pada volume dua ini, […]

Read More

Telkom University Surabaya Jalin Kerja Sama Strategis dengan IDSTB untuk Perkuat Talenta QA di Indonesia

Surabaya, April 2025 – Sebanyak 900 siswa peserta Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) dari Neutron Surabaya mengikuti kegiatan pembekalan bertajuk “Strategi Sukses Metode Penalaran & Gambling Neutron Surabaya” yang digelar di Aula Telkom University Surabaya, Minggu (20/4). Kegiatan ini merupakan hasil kolaborasi perdana antara Neutron Surabaya dan Telkom University Surabaya. Tingginya antusiasme peserta membuat panitia […]

Read More

Telkom University Surabaya dan Neutron Gelar Pembekalan SNBT untuk 900 Siswa

Surabaya, April 2025 – Sebanyak 900 siswa peserta Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) dari Neutron Surabaya mengikuti kegiatan pembekalan bertajuk “Strategi Sukses Metode Penalaran & Gambling Neutron Surabaya” yang digelar di Aula Telkom University Surabaya, Minggu (20/4). Kegiatan ini merupakan hasil kolaborasi perdana antara Neutron Surabaya dan Telkom University Surabaya. Tingginya antusiasme peserta membuat panitia […]

Read More

Telkom University Surabaya dan Media Edukasi Indonesia Gelar Try Out SNBT Offline Perdana, Diikuti Ratusan Siswa

Surabaya, April 2025 – Telkom University Surabaya bekerja sama dengan platform pendidikan Media Edukasi Indonesia menggelar kegiatan Try Out SNBT Offline perdana di Aula Utama kampus pada Sabtu (19/04/2025). Acara ini diikuti oleh sekitar 450 peserta yang terdiri dari siswa kelas 12 dan alumni gap year yang tengah mempersiapkan diri menghadapi Seleksi Nasional Berdasarkan Tes […]

Read More

Halal Bihalal dan Pisah Sambut Direktorat Telkom University Surabaya Periode 2025–2030

Surabaya, April 2025 –Telkom University Surabaya resmi mengumumkan pergantian pucuk pimpinan berdasarkan Surat Keputusan yang ditetapkan pada tanggal 14 April 2025 di Bandung. Dalam keputusan tersebut, jabatan Direktur Telkom University Surabaya kini diemban oleh Dr. Mohammad Yanuar Hariyawan, S.T., M.T., menggantikan Prof. Dr. Tri Arief Sardjono, S.T., M.T. yang telah menyelesaikan masa tugasnya. Selain posisi […]

Read More