Penulis: pusti-kosmos

Perkuat Tridharma Perguruan Tinggi, ITTelkom Surabaya Tanda Tangani MoU Bersama BSI

  Surabaya, November 2022 – Institut Teknologi Telkom Surabaya pada Selasa 1 November 2022 menjalin Kerjasama Tridharma Perguruan Tinggi dengan menggandeng Bank Syariah Indonesia (BSI). Kerjasama yang mencakup Pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat ini diselenggarakan di kampus ITTelkom Surabaya dengan dilakukan proses penandatanganan nota kesepahaman. Diwakili langsung oleh rektor ITTelkom Surabaya, Dr. Tri Arief […]

Read More

Tim Kedaireka ITTelkom Surabaya Serahkan hibah alat ke Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian

  Surabaya, Oktober 2022 – Bertani umumnya dilakukan dilahan yang luas namun saat ini semua orang memiliki kesempatan yang sama untuk bertani dalam bidang terbatas bahkan di perkarangan rumah sekalipun, dimana ini sangat cocok bagi mereka yang tinggal di kawasan perkotaan. Teknik bertani yang cocok dilakukan di area perkotaan dikenal sebagai urban farming. Urban farming […]

Read More

IT Telkom Surabaya Memberikan Pelatihan Canva Sebagai Penunjang Variasi Pembelajaran di SMA Negeri 1 Surabaya

  Surabaya, Oktober 2022 – Pengabdian masyarakat merupakan salah satu Tri Dharma perguruan tinggi yang harus dilaksanakan oleh semua perguruan tinggi di Indonesia, termasuk Institut Teknologi Telkom Surabaya. Tingginya perhatian kualitas pendidikan di Era New Normal mendorong dosen dan mahasiswa program studi Sistem Informasi Institut Teknologi Telkom Surabaya untuk memberikan platihan Canva sebagai platform berbasis […]

Read More

Dorong Pengembangan UMKM, IT Telkom Surabaya Gandeng UD Rozi dalam Pembuatan Website

  Surabaya, Oktober 2022 – Dewasa ini dunia bergeser ke industri 4.0 dimana digitalisasi secara masif terjadi dan memaksa segala lini untuk mengikuti perkembangan arus tersebut, mereka yang tidak dapat mengikuti pastinya akan tertinggal. Bagaimana pun, kemajuan teknologi adalah sesuatu yang tidak bisa dihindari dari kehidupan saat ini namun juga memberikan dampak positif yang besar. […]

Read More

Mahasiswa ITTelkom Surabaya Menang Kompetisi di New Delhi

  Surabaya, Oktober 2022 – Prestasi membanggakan dating dari dua mahasiswa program studi Sistem Informasi ITTelkom Surabaya. Mahasiwa itu adalah Aisyah Nabila Zahra serta Achmad Maulana yang berhasil meraih juara 3 dalam kompetisi IEEE Day Celebration. Diselenggarakan oleh IEEE bagian New Delhi, India. Kompetisi merupakan bentuk slogan IEEE advancing technology for humanity. Sementara itu, IEEE […]

Read More

Wisuda ITTelkom Surabaya, Melalui Foklor Rektor Tri Arief Sampaikan Poin Penting Pada Wisudawan

  Surabaya, Oktober 2022 – Rektor ITTelkom Surabaya, Dr. Tri Arief Sardjono S.T., M.T., berpesan agar mahasiswa menerapkan beberapa poin untuk dapat bersaing di dunia kerja; skill, knowledge, attitude & endurance, health, dan leadership. Selain hal tersebut, adapula konsistensi sebagai kunci utama kesuksesan. “Konsistensi, lagi-lagi konsistensi. Menjaga konsistensi tidak mudah. Awal berkuliah di ITTelkom Surabaya […]

Read More

4 Industri Tahan Resesi! Pastikan Kemampuanmu Termasuk Di Dalamnya

  Surabaya, Oktober 2022 – Badai ekonomi baru-baru ini menyerang pasar kerja Indonesia, setidaknya dalam beberapa pekan terakhir berita nasional dipenuhi gambaran gelombang PHK dari banyak perusahaan mulai dari start-up hingga perusahaan lainnya. Hal tersebut sebagai efek samping ekonomi dunia akibat pandemi serta perang Ukraina-Rusia yang terus berlangsung. Di sisi lain, mimpi buruk perekonomian global […]

Read More

Membanggakan! Tim Sains Data ITTelkom Surabaya Raih Juara di Kompetisi GSB IPB

    Surabaya, Oktober 2022 – ITTelkom Surabaya baru saja berhasil merebut gelar juara ke-3 dalam lomba Gamma Sigma Beta (GSB) IPB 2022 yang digelar oleh Departemen Analisis Data GSB IPB. Kompetisi analisis data yang mengambil tema besar “Find The True Meaning of Data With Machine Learning”, pengumuman pemenang sendiri diumumkan pada 2 Oktober 2022 […]

Read More

Selamat Datang Mahasiswa Baru, PKKMB ITTelkom Surabaya Berlangsung Secara Luring

  Surabaya, September 2022 – Menyambut mahasiswa baru tahun akademik 2022/2023, ITTelkom Surabaya menyelenggarakan serangkaian kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru. Tahun ini, PKKMB diselenggarakan pertama kali secara offline sejak pandemi Covid 19 di Kampus ITTelkom Surabaya. Sebanyak lebih dari 706 orang mahasiswa baru menghadiri acara yang berlangsung selama tiga hari, 27-29 September 2022. […]

Read More

Sidang Terbuka Senat ITTelkom Surabaya dalam Rangka Pengukuhan Mahasiswa Baru Tahun Akademik 20222022

  Surabaya, September 2022 – Institut Teknologi Telkom Surabaya menyelenggarakan Sidang Terbuka Senat dalam rangka Pengukuhan Mahasiswa baru tahun akademik 2022/2023 yang berlangsung secara offline. Acara yang dilaksanakan pada Senin 26 September 2022 ini diikuti oleh seluruh mahasiswa yang berjumlah lebih dari 700 orang. “Setelah dua kali diadakan secara online dikarenakan pandemi, puji syukur tahun ini […]

Read More