Tag: aplikasi SIREGA telkom university surabaya

Telkom University Surabaya Kembangkan Aplikasi SIREGA: Solusi Digital Administrasi untuk Desa Grabagan

Surabaya, Juli 2025 – Semangat pengabdian dan inovasi kembali digaungkan oleh Telkom University Kampus Surabaya melalui peluncuran aplikasi SIREGA (Sistem Informasi RT/RW Desa Grabagan), sebuah solusi digital yang dirancang untuk mempermudah proses administrasi surat menyurat di lingkungan desa. Aplikasi berbasis Android ini secara resmi diperkenalkan dalam kegiatan pengabdian masyarakat di Balai Desa Grabagan, Sidoarjo, pada […]

Read More