Surabaya, Oktober 2024 – Lagi-lagi ada istilah baru yang kembali viral di kalangan anak muda, utamanya mereka yang merupakan generazi Z atau gen Z. Jika sebelumnya ada banyak sekali tren yang muncul mulai dari sebutan generasi strawberry, gaya kerja quiet quitting, skena, hingga kebangkitan gaya retro dan vintage. Kali ini muncul pula istilah ‘jam koma’. […]
Read MoreSurabaya, Oktober 2024 – Ada banyak kesempatan untuk mengenyam pendidikan di bangku Perguruan Tinggi bahkan bagi kamu yang merasa keberatan dengan biaya perkuliahan. Berbagai macam beasiswa yang bisa dimanfaatkan, salah satunya KIP. Beasiswa KIP Kuliah adalah program beasiswa yang ditujukan untuk siswa SMA, SMK, atau sederajat yang lulus dengan nilai baik, namun berasal dari keluarga […]
Read MoreSurabaya, Oktober 2024 – Telkom University Surabaya, sebagai bagian dari institusi pendidikan tinggi di Indonesia, terus berkomitmen dalam mengembangkan sumber daya manusia yang siap menghadapi tantangan era digital. Sebagai kampus yang berada di bawah naungan Yayasan Pendidikan Telkom ini, ada banyak keunggulan yang ditawarkan. Menjadi bagian dari Telkom University, Telkom University Surabaya adalah Perguruan Tinggi […]
Read MoreSurabaya, Oktober 2024 – Di dalam dunia pengembangan perangkat lunak, istilah Scrum Master semakin sering terdengar. Posisi ini memainkan peran kunci dalam keberhasilan penerapan metode Scrum, salah satu metodologi Agile yang paling populer. Tapi apa sebenarnya tugas seorang Scrum Master, dan keahlian apa yang dibutuhkan untuk menjadi yang terbaik di posisi ini? Mari kita kupas […]
Read MoreSurabaya, Oktober 2024 – Di era digital saat ini, komputasi awan atau yang lebih dikenal dengan cloud computing telah menjadi salah satu teknologi yang sangat penting. Dengan perkembangan kebutuhan penyimpanan, pengelolaan, dan pemrosesan data yang semakin pesat, cloud computing menawarkan solusi yang cepat, efisien, dan fleksibel. Hal ini membuat mata kuliah Cloud Computing menjadi bagian […]
Read MoreSurabaya, Oktober 2024 – Menjadi seorang mahasiswa yang bukan siswa sekolahan lagi sering kali akan menghadapi berbagai tantangan, baik dari sisi akademis maupun organisasi. Banyak mahasiswa yang tertarik untuk aktif berorganisasi, namun merasa kesulitan dalam memanajemen waktu antara tugas kuliah dan kegiatan organisasi. Oleh karena itu, kemampuan untuk memanajemen waktu dengan baik menjadi sangat penting […]
Read MoreSurabaya, September 2024 – Di tengah perkembangan pesat era digital, Manajemen Data Enterprise (Enterprise Data Management atau EDM) menjadi faktor kunci dalam mendukung keberhasilan bisnis modern. Saat ini, perusahaan sangat bergantung pada data untuk berbagai kegiatan operasional, mulai dari pengambilan keputusan strategis hingga peningkatan efisiensi. Pengelolaan data yang efektif tidak hanya memberikan keunggulan kompetitif, tetapi […]
Read MoreSurabaya, September 2024 – Di era digital yang semakin maju, persaingan bisnis semakin ketat. Setiap perusahaan berlomba-lomba untuk menarik perhatian konsumen dan meningkatkan penjualan. Salah satu cara paling efektif untuk mencapai tujuan tersebut adalah dengan memanfaatkan Digital Ads. Digital advertising atau periklanan digital adalah bentuk promosi yang menggunakan internet dan platform digital untuk menyampaikan pesan […]
Read MoreSurabaya, September 2024 – Dalam dunia yang pertumbuhan teknologinya yang semakin pesat, kemampuan programming menjadi salah satu keterampilan paling berharga yang wajib dikuasai oleh mahasiswa Sistem Informasi. Bukan hanya sekedar untuk memenuhi persyaratan akademis, tapi juga untuk mempersiapkan diri menghadapi dunia kerja yang kompetitif. Berikut beberapa strategi efektif yang bisa kamu coba untuk meningkatkan keterampilan […]
Read MoreSurabaya, September 2024 – Menyelesaikan skripsi adalah salah satu tantangan terbesar yang dihadapi oleh mahasiswa tingkat akhir. Sebagai sebuah karya tulis ilmiah yang wajib disusun mahasiswa untuk menyelesaikan program sarjana atau strata satu (S1), skripsi biasanya berisi hasil penelitian atau kajian mendalam yang dilakukan secara mandiri oleh mahasiswa di bawah bimbingan dosen. Proses penyusunan skripsi […]
Read More