Kategori: Pengabdian Masyarakat

Telkom University Surabaya Gelar Pelatihan Energi Terbarukan untuk Guru dan Siswa SMKN 2 Lamongan

Surabaya, Juni 2025 – Pada tanggal 4 Juni 2025, Program Studi Teknik Logistik Telkom University Surabaya sukses menyelenggarakan acara Kuliah Tamu Teknik Logistik 2025 dengan tema “Transformasi Digital Logistik: Peran Strategis AI dalam Meningkatkan Efisiensi dan Daya Saing”. Bertempat di Perpustakaan Telkom University Surabaya, acara ini menghadirkan pembicara dari industri logistik nasional ternama, yaitu Listiyo […]

Read More

Telkom University Surabaya Gaungkan Kampanye Digital Hidup Sehat Untuk Ciptakan Lingkungan Kerja Nyaman Dan Produktif

Surabaya, Juni 2025 – Dalam rangka pengabdian kepada masyarakat, tim dari Program Studi Teknik Industri Telkom University Surabaya telah menyerahkan dua unit ruang menyusui portabel kepada Posyandu Desa Ketimang pada Selasa (20/5/2025). Alat ini merupakan hasil penelitian tim dosen dan mahasiswa, yang dikembangkan sebagai teknologi tepat guna untuk mendukung kenyamanan ibu menyusui di fasilitas layanan […]

Read More

Telkom University Surabaya Laksanakan Pengabdian Masyarakat: Penerapan Teknologi Robotik Picobot untuk Rehabilitasi Pasien Stroke di RSUD Bhakti Dharma Husada

Surabaya, Mei 2025 – Tim pengabdian masyarakat Telkom University Kampus Surabaya melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat bertajuk “Penerapan Picobot untuk Fisioterapi Berjalan Pasien Pasca Stroke”, bekerja sama dengan RSUD Bhakti Dharma Husada (BDH) Surabaya pada Kamis (16/5/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari skema Teknologi Tepat Guna yang bertujuan memberikan solusi inovatif terhadap tantangan rehabilitasi pasien stroke, […]

Read More

Tim Informatika Telkom University Surabaya Kembangkan Sistem Digitalisasi Rapor di TPQ Al Mubaarok

Surabaya, Maret 2025 – Dalam upaya meningkatkan efisiensi administrasi dan evaluasi santri, Tim Pengabdian Masyarakat (Pengmas) dari Program Studi Informatika, Telkom University Surabaya, mengembangkan sistem digitalisasi pembuatan rapor untuk TPQ Al Mubaarok. Kegiatan ini berkolaborasi dengan mitra utama, Ustadzah Istikharoh, selaku pengelola TPQ Al Mubaarok. TPQ Al Mubaarok, yang selama ini menggunakan metode manual dalam […]

Read More

Isra Miraj 2025: Bersama UKKI Telkom University Surabaya, Tingkatkan Spiritualitas dan Kebersamaan

Surabaya, Februari 2025 – Isra Mi’raj adalah salah satu peristiwa penting dalam sejarah Islam yang menjadi momen refleksi bagi umat Muslim. Isra Mi’raj adalah perjalanan malam Nabi Muhammad SAW, di mana beliau melakukan perjalanan dari Masjidil Haram di Makkah ke Masjidil Aqsa di Yerusalem (Isra), lalu naik ke langit hingga Sidratul Muntaha untuk menerima perintah […]

Read More

Telkom University Surabaya Berkolaborasi dengan Startup Ternak Park Wonosalam dalam Digitalisasi Manajemen Peternakan

Surabaya, Februari 2025 – Telkom University Surabaya menjalin kolaborasi strategis dengan startup peternakan digital Ternak Park Wonosalam untuk mengembangkan sistem digitalisasi manajemen pendataan ternak dan dashboard pemantauan operasional. Inisiatif ini bertujuan untuk menghadirkan transparansi data serta meningkatkan efisiensi dalam pengelolaan peternakan berbasis teknologi. Saat ini, sektor peternakan di Indonesia masih menghadapi tantangan besar dalam memenuhi […]

Read More

Telkom University Surabaya Dorong Santridigipreneur Lewat Teknologi Virtual Reality

Surabaya, Januari 2025 – Di dalam mendorong pertumbuhan kewirausahaan digital, Telkom University Surabaya menggelar program pengabdian masyarakat dalam bentuk seminar yang difokuskan untuk kalangan santri. Acara yang bertajuk “Revolusi Digital Peningkatan Daya Saing Bisnis Santridigipreneur Melalui Eksplorasi Aplikasi Virtual Reality”, turut pula menggandeng Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) untuk memperkenalkan teknologi digital kepada para santri. […]

Read More

Kolaborasi Universitas Telkom Surabaya dan ITS Hadirkan Solusi Digital untuk Pemberdayaan Desa

Surabaya, Januari 2025 – Di dalam upaya mendukung pembangunan berkelanjutan dan pemberdayaan masyarakat desa, tim pengabdian masyarakat Telkom University Surabaya dan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) berkolaborasi dalam kegiatan pengabdian masyarakat yang inovatif pada Jumat (27/12/2024). Proyek ini melahirkan platform digital di bawah pengelolaan ADIDES (Asosiasi Dosen Integrator Desa) yang bertujuan memperkuat kolaborasi akademik sekaligus […]

Read More

Telkom University Surabaya Dorong Keberlanjutan Kampoeng Oase Melalui Konversi Kendaraan Listrik

Surabaya, November 2024 – Di dalam upaya mendukung pembangunan berkelanjutan di masyarakat, Telkom University Surabaya melaksanakan program pengabdian masyarakat melalui Skema pendanaan Pemberdayaan Kemitraan Masyarakat Th. 2024. Program hibah ini didanai oleh Direktorat Riset, Teknologi, dan Pengabdian Kepada Masyarakat, Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset dan Teknologi yang bertujuan mendorong dosen untuk aktif dalam kegiatan penelitian […]

Read More

Inovasi Hemat ala Telkom University Surabaya: Mesin Hybrid Bertenaga Surya untuk Cetak Pakan Ternak Mandiri Lebih Ekonomis

Surabaya, November 2024 – Teknologi di era sekarang ini merupakan salah satu factor penting untuk mengembangkan berbagai sektor usaha seperti pada sektor pertanian dan perikanan. Limbah hidroponik yang berasal dari budidaya selama ini dianggap sebagai sampah ternyata menyimpan potensi besar sebagai bahan pakan ikan yang berkualitas tinggi. Dalam hal ini, Telkom University Surabaya berinovasi dengan […]

Read More