Kategori: Pengabdian Masyarakat

Kenalkan Inovasi Pemanggil Ikan, IT Telkom Surabaya Dorong Produktivitas Nelayan Kenjera

  Surabaya, Juli 2022 – Pemanfaatan teknologi dewasa ini menjangkau ke seluruh sector, salah satunya pemanfaatan teknologi gelombang bunyi sebagai salah satu alternatif penambahan hotspot yang berguna bagi nelayan Pesisir Pantai Kenjeran yang dilakukan oleh tim pengabdian masyarakt ITTelkom Surabaya. Inovasi berbasis Internet of Things (IoT) ini merupakan trobosan lanjutan dari alat pendeteksi ikan yang […]

Read More

Mesin Otomatisasi Arang Briket, Pengabdian Masyakat ITTelkom Surabaya Maksimalkan Pengelolaan Sampah di Kampung Oase Ondomohe

  Surabaya, Juli 2022 – Pengabdian masyarakat sebagai salah satu pilar dari Tri Dharma Perguruan Tinggi di samping pendidikan dan pengajaran serta penelitian. Kegiatan yang menjadi bagian integral ini tidak terlepas dari keterlibatan segenap civitas akademik baik dosen, mahasiswa, tenaga kependidikan serta alumninya. Melaksanakan dharma tersebut, pada Senin 25 Juli 2022 ITTelkom Surabaya mengadakan program […]

Read More

Manfaatkan Digitalisasi, Pengabdian Masyarakat ITTelkom Surabaya Bina Remaja Jadi Wirausaha Muda Berbasis Digital

Surabaya, Mei 2022 – Bangku perkuliahan adalah tempat generasi muda menimba ilmu lebih dalam sesuai dengan minat dan bakatnya yang nantinya berguna tidak hanya untuk dirinya namun juga untuk masyarakat. Dengan kemampuan yang dimiliki itulah generasi yang bergelar mahasiswa ini merupakan lokomotif kemajuan yang tidak terlepas dari perannya sebagai agent of change atau agen perubahan. […]

Read More

Inovasi Re-CAPS Payment Buatan Mahasiswa Magang, Bantu Olah Data Customer

Surabaya, November 2021 – Hilal, Ika, Aulia, Indah, Alfinda dan Yanuar- sederet nama yang tergabung dalam tim magang ITTelkom Surabaya yang saat ini sedang melakukan magang di Telkom Denpasar memberikan terobosan inovasi yakni “Re-CAPS Payment” atau Report data CAPS dan Payment Collection. Ditempatkan di unit payment collection dan customer care, mereka membuat inovasi sebuah website […]

Read More

Inovasi Website Posyandu, Tim Pengabdian Masyarakat ITTelkom Surabaya Maksimalkan Pendataan Pengunjung

Surabaya, Oktober 2021 – Tim pengabdian masyarakat Institut Teknologi Telkom Surabaya yang terdiri dari 5 orang mahasiswa Program Studi Rekayasa Perangkat Lunak bersama 3 dosen dari Program Studi Teknik Informatika angkatan 2019, Bertempat di Pos Pelayanan Terpadu di kelurahan Dinoyo Kecamatan Lowokwaru Kota Malang. Dalam mensukseskan Visi dan Misi Institut Teknologi Telkom Surabaya dalam digitalisasi […]

Read More

Manfaatkan IoT, ITTelkom Surabaya Tingkat Produktivitas Budidaya Ternak Lele Jatirejo

Surabaya, Oktober 2021 – Institut Teknologi Telkom melalui kegiatan pengabdian kepada masyarakat membantu tingkatkan produktifitas peternakan lele di desa Jatirejo, Kecamatan Jatirejo , Mojokerto dengan memasang alat pemantau dan kendali dengan Manfaatkan teknologi IoT pada kolam ikan lele. Melalui pengabdian tersebut ITTelkom membantu memberikan solusi untuk melakukan monitoring dan kontroling kandungan PH pada kolam kian lele […]

Read More

Efektifkan Kegiatan Pengolahan Bank Sampah, Tim Dosen ITTelkom Surabaya Ciptakan Workbench Ergonomis

Surabaya, September 2021 – Permasalahan sampah merupakan permasalahan bagi seluruh kota di Indonesia, salah satunya Kota Surabaya. Berdasar data di tahun 2020, sampah yang terkumpul dalam satu hari di Kota Surabaya bisa mencapai 1000 ton. Tentu pemerintah kota tidak bisa bergerak sendiri dalam mengatasi hal ini, karena permasalahan sampah dapat dilihat dari tiga aspek yaitu […]

Read More

Berdayakan Kelompok UMKM dengan Digitaliasi, ITTelkom Gelar Program Pengabdian Masyarakat

Surabaya September 2021 –  IT Telkom Surabaya dalam tanggungjawab menjalankan Tri Dharma Perguruan Tinggi tidak hanya berfokus pada pengajaran dan penelitian namun juga pengabdian kepada masyarakat. Pengabdian masyarakat dari program studi Teknik Industri dan Digital Bisnis tahun ini,  dilaksanakan pada kelompok UMKM RW 06 Wonokusumo, tepatnya pada hari Jumat 24 September 2021. Pemilihan lokasi didasarkan […]

Read More

Website Ice Tube, Trobosan Penunjang Pemasaran Digital ala Tim Pengmas ITTelkom Surabaya

Surabaya, September 2021  – UMKM Kening Ice Tube yang terletak di Dusun Kedungbaru, Desa Gintangan, Kecamatan Blimbingsari, Kabupaten Banyuwangi kini telah melakukan pemasaran secara online dan meluas sehingga tidak hanya masyarakat banyuwangi saja yang bisa mengenal usaha kening Ice Tube tersebut, kata Mahasiswa yang tergabung dalam Tim Pengabdian Masyarakat Institut Teknologi Telkom Surabaya. Dilatarbelakangi permasalahan […]

Read More

Tanda Tangan Elektronik Berbasis QR Code, Inovasi Tim Pengmas ITTelkom Surabaya Permudah Perizinan di Masa Pandemi

Surabaya, September 2021 – Pada Kamis, 23 September 2021 bertempat di Kecamatan Bulak Kota Surabaya, Institut Teknologi Telkom Surabaya turut berpartisipasi dalam program pengabdian masyarakat yang mengusung tema Tanda Tangan Elektronik (TTE). Dilatar belakangi oleh pandemi Covid-19 yang melumpuhkan sebagian besar aktivitas masyarakat, khususnya yang berkaitan erat dengan pertemuan antar sesama individu. Hal ini tentu […]

Read More