Surabaya, Mei 2022 – Bangku perkuliahan adalah tempat generasi muda menimba ilmu lebih dalam sesuai dengan minat dan bakatnya yang nantinya berguna tidak hanya untuk dirinya namun juga untuk masyarakat. Dengan kemampuan yang dimiliki itulah generasi yang bergelar mahasiswa ini merupakan lokomotif kemajuan yang tidak terlepas dari perannya sebagai agent of change atau agen perubahan. […]
Read MoreSurabaya, April 2022 – Kelangkaan bahan bakar solar hingga penumpukan truk serta kenaikan bahan bakar minyak baru-baru ini menginisiasi mahasiswa ITTelkom Surabaya untuk menciptakan kendaraan dengan menggunakan bahan bakar alternatif yakni truk listrik, inovasi ini telah dikembangkan dari inovasi sebelumnya, khususnya dari segi baterai atau sumber energinya.“Truk jenis pick up atau kendaraan angkut barang […]
Read MoreGandeng UPN, ITTelkom Surabaya Jalin Kerjasama Tridharma Perguruan Tinggi Surabaya, Desember 2021 – Kerjasama Tridharma Perguruan Tinggi khususnya dibidang Pendidikan dan penelitian kembali diadakan, kali ini dengan menggandeng Universitas Pembangunan Nasional (UPN) Surabaya. Acara kerjasama yang ditandai dengan penandatanganan Nota Kesepahaman ini diadakan pada tanggal 13 Desember 2021.Helmy Widyantara S.Kom., M.Eng. di tengah kegiatan menyampaikan, “Kerjasama ini akan berlaku […]
Read MoreSurabaya, November 2021 – Hibah pendanaan project Ayo Bikin Nyata 2020 yang digelar oleh Telkom CDC dimanfaatkan oleh tim dosen program studi Teknologi Informasi untuk membuat gebrakan Smart Sistem Sterilisasi Udara pada Ruangan Tertutup Berbasis IoT yang dapat membantu Batik Wistara.“Bersama mahasiswa program studi Teknologi Informasi dan Teknik Komputer, kami menciptakan alat sterilisasi udara yang […]
Read MoreSurabaya, November 2021 – Inovasi mesin pengering rumput laut karya ITTelkom Surabaya sebagai inovasi untuk mengatasi permasalahan kelompok pembudidaya rumput laut Sidoarjo ini diserahterimakan pada Kamis, 25 November 2021 bertempat di Kampung Rumput Laut Tanjung Sari, Sidoarjo, dihadiri langsung oleh ketua kelompok pembudidaya, perangkat Desa, dan para petani rumput laut serta dari tim dosen dari […]
Read MoreBeberapa waktu lalu setelah softlaunching sekaligus penyerahannya yang bertempat di hall Rumah Sakit Unair, Anjungan Pemeriksaan Kesehatan Mandiri (APKM) baru saja lolos babak 10 besar karya terbaik dalam kategori Inovasi ALKES pada kompetisi Indonesia Healthcare Innovation Awards (IHIA V-2021). “IndoHCF Innovation Awards merupakan program penghargaan kepada instansi/individu/kelompok perorangan yang telah berhasil menjalankan program-program peningkatan pelayanan […]
Read MoreSurabaya, November 2021 – Hilal, Ika, Aulia, Indah, Alfinda dan Yanuar- sederet nama yang tergabung dalam tim magang ITTelkom Surabaya yang saat ini sedang melakukan magang di Telkom Denpasar memberikan terobosan inovasi yakni “Re-CAPS Payment” atau Report data CAPS dan Payment Collection. Ditempatkan di unit payment collection dan customer care, mereka membuat inovasi sebuah website […]
Read MoreSurabaya, Oktober 2021 – Surabaya adalah sebuah kota besar yang memberikan harapan dan peluang pada penduduknya untuk berkembang meningkatkan kesejahteraan sementara itu menilik lebih jauh ke menuju pesisir pantai Surabaya, sebagian besar penduduknya bekerja sebagai nelayan, mereka menggantungkan hidupnya pada hasil laut. Kondisi dan letak geografis pantai kenjeran yang merupakan Kawasan pesisir pantai memberikan pengaruh […]
Read MoreGresik, Oktober 2021 – Kondisi pandemi covid-19 mengharuskan kesadaran semua pihak, untuk selalu melaksanakan protokol kesehatan (Prokes) sebagaimana dengan anjuran pemerintah. Salah satu caranya adalah menjaga jarak minimal 1 meter. Menjaga jarak merupakan pendekatan untuk mengendalikan dan mencegah tingkat infeksi berbagai penyakit menular, diantaranya adalah COVID-19. Berdasarkan konteks epidemologi dan penyebaran penyakit, perpindahan manusia merupakan […]
Read More